Baca Juga
Cara Termudah Membersihkan Lemari Es
Cara Termudah Membersihkan Lemari Es - Lemari es memang banyak di gunakan untuk menyimpan makanan yang ada di rumah supaya tidak cepat basi.
Lemari es ini akan
membantu kita untuk menjaga makanan, nah berhubungan dengan itu maka
kebersihan untuk kulkas ini tentunya juga harus di perhatikan. Maka itu
kita perlu untuk melakukan pembersihan terhadap kulkas tersebut.
Bagaimana untuk cara membersihkannya?
Cara Termudah Membersihkan Lemari Es
Berikut, adalah Cara Membersihkan Lemari Es:
1.Siapkan untuk pembersihnya
Pertama Anda siapkan
untuk cairan pembersih. Disini kita bisa untuk menggunakan cairan
pembersih yang aman srta tidak banyak mengandung senyawa kimia yang
memang terlalu pekat.
Nah, untuk cairan
pembersih ini Anda dapat menggunakan air yang di campur dengan
menggunakan cuka, yang menggunakan perbandingan 1:1, selanjutnya Anda
siapkan juga sikat gigi yang bekas jika ini Anda perlukan dalam menyikat
sela-sela yang kotor, kemudian jangan lupa untuk Anda siapkan lap yang
Anda gunakan nanti untuk membersihkan kotoran, kemudian membilas pada
bagian dalam, serta untuk mengeringkan lemari es juga.
2.Keluarkan makanan dari kulkas
Nah ini dia yang patut
Anda lakukan sebelum Anda membersihkan kulkas, Anda bisa mengeluarkan
makanan dari dalam kulkas tersebut, kemudian pilah-pilah tentunya
sesuai dengan keadaan dari bahan makanan tersebut, buang bahan makanan
yang busuk supaya tidak menyebarkan bau busuk dan kuman pada makanan
yang lainnya.
3.Keluarkan rak dan laci
Rak dan juga laci
kemudian Anda lepas dari kulkas, kemudian direndam di dalam air hangat
yang sudah Anda beri detergen sebagai antibakteri sebelum ini disikat
sampai bersih.
4.Mengeringkan bagian yang ada di dalam kulkas
Untuk bagian-bagian yang
terdapat di dalam kulkas ini juga perlu untuk di bersihkan dengan
menyeluruh, ini khususnya untuk bagian-bagian pada ujung rak. Anda
bersihkan noda yang kini menempel sampai bersih. Anda Gunakan sikat
gigi yang bekas jika memang ini Anda perlukan.
Pada bilasan yang
terakhir, kita dapat membasuh pada bagian dalam kulkas dengan
menggunakan perasan air lemon, ini tentunya untuk memberikan aroma yang
segar dan untuk menghilangkan bau yang terdapat pada kulkas. Setelah
semua bagian ini bersih, maka jangan lupa untuk Anda mengeringkan kulkas
dengan menggunakan kain lap bersih.
Jika kulkas Anda ini
merupakan kulkas yang menggunakan 1 pintu, maka jangan Anda biarkan
bunga es tersebut mencair dengan begitu saja karena bisa jadi nanti air
ini akan dapat memenuhi pada bagian bawah freezer. Sebaiknya pada saat
bunga es ini sudah mulai lepas, maka Anda segera ambil bunga es dengan
memakai spatula atau dengan alat lain dan tanpa Anda menunggunya
mencair.
Setelah bunga es
tersebut hilang, maka Anda bersihkan sisa-sisa dari makanan yang
menempel. Anda Gunakan kaos tangan yang terbuat dari karet jika ini Anda
perlukan. Bersihkan bagian freezer dengan cara seperi Anda
membersihkan bagian rak dan bagian dalam pada kulkas seperti yang sudah
dijelaskan.
6.Membersihkan bagian luar pada kulkas
Jangan Lupa Untuk Anda
bersihkan pada bagian luar kulkas dari tempelan manget-magnet atau dari
yang lainnya. Bersihkan dengan memakai kain lap dan juga detergen,
kemudian bilas, dan keringkan. Cuka yang sudah dicairkan dengan
menggunakan air juga ini bisa digunakan untuk menjaga permukaan supaya
tetap mengkilap.
7.Tata ulang kembali isi kulkas
Nah setelah kulkas ini dalam keadaan bersih maka Anda dapat menata ulang kembali semua isinya.
Cara Termudah Membersihkan Lemari Es
Demikian artikel yang dapat kami sampaikan mengenai Cara Termudah Membersihkan Lemari Es, semoga informasi tersebut bermanfaat untuk Anda semuanya.
Terima Kasih Anda sudah membaca Artikel Cara Termudah Membersihkan Lemari Es dan Kami berharap Anda Menghubungi dan menggunakan Layanan Jasa Dari Kami Nusantara Cleaning Yakni Jasa Cleaning Service Rumah Kantor Pabrik, Jasa Poles Lantai Marmer, Teraso, Acian, Semen, Beton, Keramik, Jasa Pembersihan Kaca, Jasa Pembersihan Kamar Mandi dan Toilet
0 Response to "Cara Termudah Membersihkan Lemari Es"
Post a Comment